Universitas Gadjah Mada UNIVERSITAS GADJAH MADA
FAKULTAS KEDOKTERAN
KESEHATAN MASYARAKAT DAN KEPERAWATAN
CFHC - IPE
  • Beranda
  • Uncategorized
Arsip:

Uncategorized

Pembuatan Video Profil CFHC-IPE sebagai Upaya Pengenalan Interprofessional Education (IPE) melalui Media Sosial

Uncategorized Friday, 28 October 2022

Pada tahun ini, Community and Family Health Care with Interprofessional Education (CFHC-IPE) membuat video profil untuk mengenalkan CFHC-IPE secara lebih dalam kepada sivitas akademika dan masyarakat secara umum. Berangkat dari video yang direncanakan berdurasi 9-10 menit, CFHC-IPE berharap dapat menjelaskan mengenai detail program yang menggabungkan ketiga program studi S1 di FK-KMK UGM (Pendidikan Kedokteran, Ilmu Keperawatan dan Gizi Kesehatan). Pada video tersebut akan dijelaskan mengenai detail program CFHC-IPE yang tidak hanya menggabungkan ketiga prodi, namun menjadi pembelajaran longitudinal selama tujuh semester dalam perkuliahan dan menjadi kolaborasi baik nasional dan internasional. read more

Vitamin Sore CFHC 2 Desember 2022

Uncategorized Sunday, 5 December 2021

Universitas Gadjah Mada

Gd. Radiopoetro Lt. 1
Jalan Farmako, Sekip Utara, Yogyakarta, 55281
E: cfhc-ipe@ugm.ac.id

© CFHC-IPE FK-KMK UGM

KEBIJAKAN PRIVASI/PRIVACY POLICY